Nama : Miracle Fruit
Nama Ilmiah : Synsepalum dulcificum
Asal Bibit : Hasil Cangkok / Stek
Tinggi Bibit : Tinggi 50 cm – 70 cm
Rekomendasi dataran : dataran rendah sampai dataran tinggi
Kondisi tumbuh optimal : suhu panas maupun dingin
kebutuhan sinar matahari : full sun ( penyinaran sepanjang hari )
Tipe Perawatan : Sangat Mudah
Waktu berbuah : kira- kira 2-3 tahun sejak bibit dikirim
Bentuk Buah : Model germinasi mirip seperti buah beach berry
Cara konsumsi : dimakan secara langsung dalam keadaan segar
Salah satu jenis tanaman buah yang cukup langka.
Rekomendasi ukuran Pot : lebih dari > 60 cm ( ukuran besar)
Media tanam yang digunakan : tanah humus atau tanah kompos
Intensitas penyiraman : satu kali dalam sehari
Ilustrasi tinggi tanaman ketika dewasa : kira – kira 300 cm
tipe pembelian pupuk : dilakukan 30 hari sekali, menggunakan pupuk NPK Daun atau sejenisnya.
Tanaman buah pemilik nama latin Synsepalum dulcificum ini merupakan salah satu jenis buah langka dan unik, Tanaman buah ini diyakini berasal dari Ghana-Afrika barat, dan masih sekerabat dengan sawo manila (keluarga Sapotaceae). Ditemukan oleh petualang perancis bernama Reynaud Des Marchais. Secara bentuk, tanaman Miracle Fruit merupakan jenis tumbuhan kecil dengan pertumbuhan ranting yang sangat lambat. Untuk tumbuhan berumur 10 tahun hanya 120-150 cm.
Tanaman miracle fruit ini akan mulai belajar berbuah pada umur 1-2 tahun sejak penanaman hasil dari okulasi atau cangkok. Jika ditanam ditanah alkaline berkapur tanaman ini akan mati, dia lebih suka ditanah yang agak asam, subur dan berdrainase baik. Biasanya dalam pot ditambahkan banyak peat (untuk menambah keasaman) dan juga perlu dijaga suplai micronutrien-nya. Tanaman Miracle Fruit ini cocok untuk tanaman outdoor maupun indoor, namun yang terbaik adalah sedikit ternaungi.
Dengan kemampuannya yang unik inilah biasanya buah miracle fruit sering manfaatkan untuk Mampu membantu mengawal diet pengambilan gula, membantu orang yang suka makan sayur-sayuran, segala jenis sayur akan berasa manis sehingga cocok buat anak-anak yang tidak suka makan sayur. Selain itu, Buah Miracle Fruit bisa menjadi salah satu solusi yang dapat membantu ‘memperbaiki’ daya rasanya sehingga para pasien tetep bisa makan dengan rasa yang enak dan Sebagai obat diabetes (pengganti gula).